Advertise Box

[ KHI ] Masyarakat-masyarakat Manusia Purbakala: Abad Batu Tua. (2). (Selesai).

 

Nenek-nenek, ibu-ibu, dan anak-anak perempuan menjamin (memastikan) tradisi manusia yang tidak putus-putus. Hal itu pada dasarnya mengapa dalam masyarakat-masyarakat primitif pemeliharaan rumpun tergantung pada para perempuan. Karena pertalian keluarga diperhitungkan melalui para ibu, masyarakat-masyarakat demikian dinamakan multilinear. Suatu taraf multiliear rasanya telah terjadi di semua masyarakat, termasuk masyarakat para leluhur kita. Mungkin pula pada taraf yang sangat purba, para perempuan memimpin urusan-urusan kelompok, supaya masyarakat-masyarakat manusia juga matriarchal.
 
Sekarang metoda-metoda yang memberikan masyarakat-masyarakat manusia keuntungan yang khusus sebagian besar tergantung pada pemakaian peralatan untuk menangkap, mengumpulkan, mengangkut, dan mempersiapkan makanan, dan juga pada sarana-sarana komunikasi cepat untuk menjamin(memastikan) kerjasama dalam tugas-tugas ini - dalam kata lain,  pada bahasa. Melalui pemakaian sarana-sarana komunikasi, manusia mencapai penguasaan yang jauh lebih besar dan lebih merata atas lingkungannya daripada binatang yang sebagian besar diberkahi gigi atau tanduk. Bahasa, dengan gerak-isyarat dan suara, di samping menunjukkan pemakaian sarana-sarana yang paling efektif, menjamin (memastikan) hubungan (pertalian) masyarakat dan penanganan budaya yang dikumpulkan untuk generasi-generasi kemudian.
 
(selesai).
 
Sumber: Science in History, 1. The Emergence
of Science, J.D. Bernal, diterjemahkan secara
bebas, dan diberi beberapa anotasi seperlunya.
 
Salam Historia!
Sumar.

__._,_.___
Recent Activity:
KOMUNITAS HISTORIA INDONESIA (KHI)
>>> Another way to love Indonesia!
Phone: +6221.3700.2345, Mobile: +62818-0807-3636
Email/FB: komunitashistoria@yahoo.com
Twitter: @IndoHistoria
Mailing list: http://groups.yahoo.com/group/komunitashistoria
Homepage: http://www.komunitashistoria.org
MARKETPLACE

Find useful articles and helpful tips on living with Fibromyalgia. Visit the Fibromyalgia Zone today!


Stay on top of your group activity without leaving the page you're on - Get the Yahoo! Toolbar now.

.

__,_._,___

+ Add Your Comment

Sponsored by